Tips Memilih Daging Segar

 Satu lagi informasi yang mungkin dapat membantu Anda, para ibu-ibu muda yang belum berpengalaman dalam memilih jenis daging yang baik.

Sekilas Tentang Daging
Berikut ada beberapa jenis daging yang biasa digunakan oleh ibu-ibu untuk mengolah makanan.

Tenderloin, daging has dalam, biasanya untuk steak, cah, dan oseng-oseng.
Sirloin atau daging has luar, biasanya untuk beef steak, cah, oseng, atau sate.
Top side atau pentul, biasanya digunakan sebagai bahan pembuat rendang, rolade, maupun sup.
In side biasanya untuk daging kelapa, beef steak.
Meanuteu biasanya diolah untuk steak dan cah.
Eyerool atau gandik yang umumnya dipakai untuk membuat gepuk dan rendang.
Shank atau kisi, biasanya untuk empal, rawon, dan semur.


Setelah mengetahui sekilas tentang jenis-jenis daging, maka tidak ada salahnya jika kita melirik tips untuk memilih daging yang baik dan berkualitas.

Pastikan bau khas daging sapi masih segar. Selain itu, daging juga harus kelihatan segar, tidak kusam.

Jangan pilih daging yang berwarna kehijau-hijauan atau hitam.

Selamat berburu! RENDANG DAGING 
Post a Comment (0)
Previous Post Next Post